Pasar Singosaren
Awalnya di tempat ini hanya terdapat pasar tradisional yang dikenal dengan Pasar Singosaren. Seiring perkembangannya tempat ini menjadikan perpaduan antara pasar tradisional dan moderen. Dikatakan demikian karena meskipun dibangun Plaza Singosaren yang di dalamnya terdapat supermarket, gedung bioskop, pusat penjualan telepon seluler, kebutuhan sandang dan lain-lain, namun pasar tradisional yang menjual kebutuhan pangan itu masih ada di sisi lain dalam Plaza Singosaren ini.
0 komentar:
Posting Komentar